.
Friday, November 22, 2024

Awas Kebakaran! Musim Kemarau Terjadi Peningkatan

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Malang Posco Media – Kebakaran di Kota Malang:

  • Bulan Juli ada 14 Insiden
  • Lokasi rumah dan lahan
  • Penyebab korsleting dan bakar sampah
    Potensi Kebakaran Meningkat:
  • Bulan Agustus-September

Tips Cegah Kebakaran:

  1. Matikan alat elektronik saat bepergian atau tak digunakan
  2. Jangan tinggalkan kompor dalam keadaan menyala
  3. Awasi penggunaan lilin saat mati lampu
  4. Jauhkan benda yang mudah terbakar dekat kompor/lilin
  5. Hindarkan pemantik/korek api dari jangkauan anak-anak
  6. Jangan merokok di dalam rumah
  7. Hindari menyalakan obat nyamuk bakar
  8. Periksa kabel listrik rumah secara berkala
  9. Jangan membakar sampah di sekitar rumah
  10. Pasang alarm kebakaran di posisi tepat
  11. Lapor aparat setempat jika tinggalkan rumah cukup lama
  12. Pahami langkah pertolongan pertama saat terjadi kebakaran
    • Berusaha tenang dan tidak panik
    • Gunakan alat pemadam api ringan (APAR)
    • Cari tangga atau jalan darurat
    • Hubungi nomor pemadam kebakaran: 113
    • Beri tahu orang lain dengan berteriak keras-keras
    • Tutupi hidung dengan kemeja atau handuk lembap
    • Tinggalkan barang yang tak mungkin diselamatkan
    • Jatuhkan diri dan bergulinglah saat pakaian terbakar
    • Cari tempat evakuasi aman dan temui keluarga/teman

(bua/mpm)

Berita Selengkapnya klik link berikut: Awas! Musim Kemarau, Damkar Makota Sebut Akan Terjadi Peningkatan Kebakaran

Berita Lainnya

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img