Thursday, October 9, 2025
spot_img

Tak Takut Coba Hal Baru

Berita Lainnya

Berita Terbaru

MALANG POSCO MEDIA,  MALANG- Bakat bisa terasah dari hal-hal tak terduga. Ini dialami Arya Rendika Pratama. Sebagai Tour Guide dan Selebgram di bidang alam, ia pertama kali populer karena iseng mengambil video saat trekking di alam yang belum terjamah.

“Saya awalnya memang suka fotografi dan videografi. Tapi tidak secara pro ya. Awalnya upload biasa saja lha jadinya viral,” tutur Arya yang  mempopulerkan Bukit Premium ini.

-Advertisement- HUT

Pria asal Lawang Kabupaten Malang itu mengaku sejak itulah ia menjadi populer di media sosial. Ia diminta banyak orang melalui direct message untuk menjadi tour guide private. Dia pun mengasah lebih banyak kemampuan di bidang videografi, fotografi hingga tentang media sosial. Ia  menegaskan bahwa apapun kesempatan yang baik, menurutnya harus diambil. Terutama jika itu mengundang ilmu dan sukses kedepannya. Dan jangan takut mencoba hal baru. (ica/van)

spot_img

Berita Lainnya

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img