spot_img
Wednesday, July 2, 2025
spot_img

Kota Malang

Kembali Raih Predikat KLA Kategori Nindya

MALANG POSCO MEDIA, MALANG - Kota Malang untuk kali kedua berhasil meraih predikat Kota Layak Anak (KLA) kategori Nindya. Penghargaan itu diberikan dalam peringatan...

Jemaah Haji Pulang Langsung Turun di KBIH

MALANG POSCO MEDIA- Jemaah haji secara bertahap mulai tiba di Malang Raya. Di Kabupaten Malang langsung menuju Kelompok Bimbingan Ibadah Haji (KBIH). Khusus Kota...

Pena de Portugal; Nyetir Mobil 317 Km dari Cascais, di Porto Pilih Naik Bus

Musim panas yang panjang, 21 Juni – 23 September 2022. Waktu yang cocok mudik ke Indonesia. Beberapa teman Indonesia yang tinggal di Portugal sudah...

Pena de Portugal; Early Summer Holiday, ke Kota Porto

Malang Posco Media - Musim panas yang panjang (21 Juni – 23 September 2022) adalah waktu yang cocok untuk mudik ke Indonesia. Beberapa teman...

Warga Penuh Semangat Kerja Bakti di Madyopuro

Malang Posco Media-Relavan yang ada di Kota Malang bersama masyarakat Madyopuro Kecamatan Kedungkandang menggelar kerja bakti di fasilitas umum (Fasum)  yang ada di wilayah...
- Advertisement -

Demam CFW di Kayutangan Street Style

MALANG POSCO MEDIA, MALANG – Demam Citayem Fashion Week (CFW) di Jakarta berimbas ke Kota Malang. Fashion jalanan menjadi trend setelah viralnya sekelompok anak...

Dipakai Model Internasional

MALANG POSCO MEDIA – Membuat desain pakaian lalu mewujudkannya bukanlah perkara mudah. Apalagi menang seleksi dan dipamerkan di Paris. Nadiah Atha Syakirah Ibrahim dan Wang...

Karya Anak Malang Tembus Paris

MALANG POSCO MEDIA- Nadiah Atha Syakirah Ibrahim dan Wang Sinley Viriya Jecynta bikin bangga. Dua siswi  jurusan Desain Fashion SMKN 3 Malang ini segera...

Periode Pertengahan Juli 2002, BIN Kota Malang Gencarkan Vaksinasi Booster

Malang Posco Media - Badan Intelijen Negara (BIN) Kota Malang terus menggencarkan vaksinasi untuk mengejar target yang ditetapkan pemerintah, pertengahan bulan Juli 2022. Masih...

Warga Kota Malang Bingung Aplikasi Beli BBM

MALANG POSCO MEDIA- Warga Kota Malang siap-siap saja beli Pertalite dan Solar melalui cara yang rumit. Yakni harus mendaftar di aplikasi My Pertamina. Di...
- Advertisement -

Peringatan HBA dan HUT IAD, Kejari Kota Malang Gelar Anjangsana dan Baksos

MALANG POSCO MEDIA, MALANG - Menjelang peringatan ke-62 Hari Bakti Adhyaksa (HBA) tahun 2022 dan Hari Ulang Tahun ke-XXII Ikatan Dharmakarini (IAD), Kejaksaan Negeri...

Latih Paham Komunikasi, Sulap Kafe Jadi Kantor ala Start Up

Bangun CaraBicara dari Kota Batu Banyak cara membaca dan memanfaatkan potensi. Itulah peluang yang dibaca Danar Indra dan Septian Wilson.  Mereka lalu mendirikan CaraBicara. Sebuah...

Warga Butuh Kepastian Uang Bongkar

MALANG POSCO MEDIA, MALANG- Rencana sterilisasi jalur KA Malang Kotalama- Jagalan- Depo Pertamina dipastikan tetap dilaksanakan. Sebanyak 301 KK warga sekitar yang terdampak menunggu...

Panas 40 Derajat, Nikmati Dua Festival

Pena de Portugal  Musim panas mulai melanda Portugal. Ini merupakan ketiga kalinya kondisi yang mengharuskan kami beradaptasi. Panas tahun ini lebih ekstrem dibanding tahun-tahun sebelumnya....

Pena de Portugal; Musim Panas Kunjungi Festival do Panda dan Mega Festival de Insuflaveis

Malang Posco Media - Musim panas benar-benar telah datang di Portugal. Ini merupakan ketiga kalinya kondisi yang mengharuskan kami beradaptasi. Panas tahun ini lebih...
- Advertisement -

Semarak, Ebes Inep Launching Album “Bendungan Karangkates”

Malang Posco Media-Launching album "Bendungan Karangkates" yang dilakukan mantan Wali Kota Malang Drs.Peni Suparto,M.AP.,berlangsung semarak di Paradiso Kepanjen Kabupaten Malang,Jumat malam (15/7)."Kami ingin terus...

Semarak, Pengukuhan Pengurus Pajero Indonesia One di Gunung Bromo

 Malang Posco Media, Probolinggo-Pengukuhan bersama marshal Pajero Indonesia One (PI1) Jawa Timur digelar di lautan pasir Gunung Bromo. Jumat (15/7) siang tadi, pengukuhan marshal...

Terus Berkarya,Ebes Inep Luncurkan Album “Bendungan Karangkates”

Malang Posco Media- Jiwa seni memang terus mengalir deras dalam kehidupan mantan Wali Kota Malang Drs.Peni Suparto,M.AP.Tokoh yang selalu berpenampilan ramah ini tetap aktif...

Loket Prioritas BPN Kota Malang Buka Tujuh Hari Sepekan

Malang Posco Media-Kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Malang terus memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat.Diantaranya dengan membuka Loket Prioritas yang buka pada hari kerja, dan...

Manfaatkan Lahan Tidur Milik TNI AD untuk Menunjang Ketahanan Pangan

Malang Posco Media- Banyaknya lahan tidur yang menjadi aset TNI AD mulai digarap serius. Di Kabupaten Malang lahan tidur mulai dimanfaatkan dengan tanaman yang...
- Advertisement -

Ebes Inep Ungkap Jejak Perjuangan Panglima Soedirman di Malang

Malang Posco Media-Ada peristiwa istimewa dan sangat mengesankan sebelum berlangsungnya peresmian patung Panglima Besar Jenderal Soedirman "Aku Pernah Disini" di Markas Korem 083/Baladhika Jaya...

Pemuda Pancasila Kota Malang Gelar Parade Band

Malang Posco Media-MPC Pemuda Pancasila Kota Malang terus menyelenggarakan berbagai kegiatan di tengah masyarakat luas.Termasuk untuk kaum muda di Bumi Arema,yang sejak lama dikenal...

Pena de Portugal; Tepat Setahun Merantau ke Eropa

Malang Posco Media - Halooo rujak cingur, tahu campur, lontong balap, bakso, mie ayam, tahu tek, bebek palupi, soto lamongan, nasi babat madura, dan...

Denda Tilang Capai Rp 15 Juta dalam Sepekan

MALANG POSCO MEDIA, MALANG - Sebanyak Rp 15 juta masuk kas negara, dari hasil pembayaran tilang di Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Malang. Jumlah ini...

Atasi Banjir, Normalisasi Sungai di Kemirahan

MALANG POSCO MEDIA, MALANG - Pemerintah Kota Malang kembali menerjunkan tim berikut excavator untuk melakukan normalisasi sungai dengan melakukan pengerukan sedimen dan sampah di...
- Advertisement -

Warga Guyub, Lahan Kosong jadi Kebun Percobaan

Malang Posco Media-Kepedulian masyarakat warga RT 08 RW 04 Kelurahan Pandanwangi Kecamatan Blimbing Kota Malang patut diancungi jempol. Warga sangat antusis membangun lingkungannya menjadi...

RW di Kelurahan Bandungrejosari Dapat Terop Hingga Sound System

Malang Posco Media-Masyarakat wilayah Kelurahan Bandungrejosari Kecamatan Sukun, sumringah. Pasalnya, tiga anggota DPRD Kota Malang dari Dapil Sukun membagikan pokok pikiran berupa barang di...

Rawan Banjir, Gorong-Gorong Kemirahan Dikeruk

MALANG POSCO MEDIA- MALANG- Pemerintah Kota Malang kembali menerjunkan tim berikut excavator untuk melakukan pengerukan sedimen dan sampah di titik-titik rawan genangan. Belum lama...

Selesaikan Lima Skema Sudetan Tangani Masalah Banjir

MALANG POSCO MEDIA- MALANG- Penanganan banjir membuat Pemkot Malang menggelontorkan anggaran cukup banyak. Salah satu yang diharapkan adalah dengan penanganan untuk mengurangi debit saluran...

Besok DPRD Kota Malang Bertemu PT KAI

MALANG POSCO MEDIA-DPRD Kota Malang memanggil pihak PT KAI Daop 8. Direncanakan akan bertemu besok, Rabu (29/6) di gedung DPRD Kota Malang. Ini ditegaskan...
- Advertisement -

Pena de Portugal; Kunjungi Balem Tower, Ikuti Festival Kuliner Thailand Hingga Ketemu YouTubers Indonesia

Malang Posco Media - Weekend telah tiba, serasa 1 minggu berjalan begitu cepat karena padatnya pekerjaan di hari weekday. Ya, selama seminggu ini saya...

Ajak Dua Pakar, Sarwono Kusumaatmadja Kagumi Wonosari go Green

Malang Posco Media-Usai menghadiri pengukuhan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Dr. Ir. Siti Nurbaya Bakar, M.Sc menjadi Profesor Kehormatan di Universitas Brawijaya, mantan Menteri...

Edukasi di YouTube, Karya Tembus Pasar Luar Negeri

Imam Syafi'i, Pengrajin Aeromodelling Asal Kota Batu Hobi menghasilkan cuan. Itulah yang dilakoni Imam Syafi'i, warga Kelurahan Ngaglik Kecamatan Batu Kota Batu. Ia menekuni hobinya...

Cegah Banjir, Bangun 19 Kilometer Drainase

MALANG POSCO MEDIA, MALANG- Pemkot Malang menyiapkan anggaran besar untuk pembangunan drainase. Anggaran miliaran rupiah disiapkan untuk peningkatan, perbaikan hingga pembangunan drainase, khususnya di...

Jual Hewan Kurban Harus Kantongi Izin Dispangtan

MALANG POSCO MEDIA, MALANG - Menjelang Hari Raya Idul Adha, tempat-tempat penjualan hewan nantinya akan diawasi dan diperiksa ketat oleh pemerintah. Hal ini menyusul...
- Advertisement -

Terpopuler

- Advertisement -